Pasang Skrip Alert Di Blog

Pernah kah kalian saat mengunjungi sebuah blog terkadang terdapat windows aler seperti gambardi bawah ini

Pasang Skrip Alert Di Blog

menurut saya penggunaan skrip ini memang sediki mengganggu pengunjung tetapi untuk anda yang hanya sekedar coba-coba skrip ini juga boleh untuk di terapkan


untuk kalian yang berminat menggunakannya ini triknya
<SCRIPT language='JavaScript'>alert("Selamat datang di blog deska_tire");</SCRIPT>
Tulisan yang berwarna merah adalah tulisan yang hendak anda tuliskan, tentunya ini sesuai dengan keinginan anda.

  1. Login ke blogger.
  2. Klik Tata Letak.
  3. Klik tab Edit HTML
  4. Jangan lupa backup template
  5. Cari kode </head>.
  6. Copy paste kode berikut di atas kode </head> (ganti tulisan yang berwarna merah dengan yang anda inginkan).
    <SCRIPT language='JavaScript'>alert("Selamat datang di blog deska_tire");</SCRIPT>

  7. Klik tombol SIMPAN TEMPLATE
  8. Selesai. Silahkan buka blog anda untuk melihat hasilnya.

Mudah kan?

Related

Widget 7406900696659547671

Posting Komentar

  1. Sebuah gangguan yang bagus. Akan saya coba.

    http://akupinginmaju.blogspot.com/

    BalasHapus
    Balasan
    1. @Purwoko : ia benar, tapi sebagian orang senang menerapkan tips ini

      Hapus
  2. mantap gan visit juga http://kangmasucup.blogspot.com

    BalasHapus

komentar ini dofollow kawan, berikomentar yang berkualitas dan anti SPAM.

emo-but-icon

Translate

Terbaru

Cara Mudah Membuat CV (Curriculum Vitae)

Cara Mudah  Membuat CV (Curriculum Vitae)  CV (Curriculum Vitae ) adalah dokumen yang memberikan gambaran rinci tentang latar belakang seseo...

item