Cara Mudah Membuat Postingan Blog

 Kali ini kita akan bahas bagaimana cara kita melakukan posting ke blog yang kita miliki

1. Jangan lupa untuk login ke akun blogger.com milik kalian.

2. Lalu pilih blog yang akan kalian buat kan postingan

3. Pilih postingan

Membuat Postingan Blog
Membuat Postingan Blog

4. Ketik judul dan isi postingannyaa


Membuat Postingan Blog

5. Lalu setting setelan entri
Membuat Posting
Setelan Entri


  • Label ( Masukan Nama Label / kategori sesuai keinginan kita )
  • Permalink ( Buat link agar ramah SEO )
  • Lokasi ( Lokasi yang ingin anda isi )
  • Deskripsi Penelusuran ( Tag yang kita gunakan agar posting kita mudah di temukan )
  • Opsi ( Izin terkait postingan untuk di komentari atau tidak )
  • Tag Robot Kustom

6. Lalu pilih pratinjau untuk mereview dulu, jika sudah ok kita bisa langsung klik Publiskan

7. Selesai


Related

Tutorial Blog 6449120003099467577

Posting Komentar

komentar ini dofollow kawan, berikomentar yang berkualitas dan anti SPAM.

emo-but-icon

Translate

Terbaru

Cara Mudah Membuat CV (Curriculum Vitae)

Cara Mudah  Membuat CV (Curriculum Vitae)  CV (Curriculum Vitae ) adalah dokumen yang memberikan gambaran rinci tentang latar belakang seseo...

item